Sebanyak 5.300 pengunjung bisnis dari 51 negara menghadiri event Bali International Airshow 2024 di Bandara Ngurah Rai, dari 18-21 September 2024.
Pesawat tempur siluman F-35A Australia tampil memukau di Bali International Airshow, menunjukkan manuver cepat dan akrobatik di langit Bali.
Lion Air Group pamerkan kulit kursi pesawat UKM Garut di BIAS 2024. Kolaborasi ini dukung kampanye 'Bangga Buatan Indonesia' dan ciptakan lapangan kerja.