Pria inisial AN ditangkap di bandara Batam karena menyembunyikan 805 gram sabu dalam sandal. Ia dijanjikan upah Rp 40 juta untuk menyelundupkan narkoba.
Ditreskrimus Polda Kepri panggil pengelola SPBU buntut video viral mengaku ditolak mengisi BBM jenis Pertalite di SPBU Kabil, Nongsa, Batam.
Pertamina menjatuhkan sanksi pada SPBU Kabil Batam setelah video viral warga ditolak isi BBM Pertalite, sementara pengguna jeriken dilayani.
Video viral menunjukkan warga ditolak mengisi BBM Pertalite di SPBU Kabil, Batam, sementara pengendara jeriken dilayani. Disperindag dan Pertamina selidiki.
Kapal Polisi menggagalkan penyelundupan 7 calon PMI ilegal di Batam. Dua pelaku ditangkap, barang bukti disita. Polri berkomitmen memberantas TPPO.