
Anggota KPPS Manggarai Barat Dipenjara 4 Tahun karena Pemilih Meninggal Ikut Coblos
Anggota KPPS di Manggarai Barat dijatuhi hukuman 4 tahun penjara dan denda Rp 48 juta karena memberi keterangan palsu dalam Pilbup 2024.
Anggota KPPS di Manggarai Barat dijatuhi hukuman 4 tahun penjara dan denda Rp 48 juta karena memberi keterangan palsu dalam Pilbup 2024.
Penyidik Polres Manggarai Barat menahan anggota KPPS terkait dugaan pemilih meninggal yang menggunakan hak pilih di Pilbup 2024. Proses hukum berlanjut.
Dua petugas TPS Pilbup Malang 2024 meninggal dunia. Keluarga mereka menerima santunan dari BPJS Ketenagakerjaan, total Rp 52 juta.
Tim Mulia-PAS mencatat masalah dalam rekapitulasi suara Pilkada Bali 2024, termasuk distribusi C-6 yang kurang maksimal dan indikasi intimidasi.
Dua anggota KPPS di Kabupaten Pasuruan meninggal saat bertugas dalam Pilkada. Satu lainnya cedera. KPU pastikan santunan dari BPJS Ketenagakerjaan.
KPU Karangasem akan menggelar pemungutan suara ulang di TPS 5 Desa Sangkan Gunung akibat pelanggaran oleh petugas KPPS pada pemungutan suara sebelumnya.
KPPS menjadi pilar penting dalam penyelenggaraan Pemilu termasuk Pilkada serentak 2024. Seberapa gaji KPPS?