
PSM Makassar Tumbang Lagi di Stadion BJ Habibie Parepare
PSM Makassar kembali menelan kekalahan di kandangnya pada laga Liga 1 2024/2025. Juku Eja takluk 0-1 dari tamunya Bali United di Stadion Gelora BJ Habibie.
PSM Makassar kembali menelan kekalahan di kandangnya pada laga Liga 1 2024/2025. Juku Eja takluk 0-1 dari tamunya Bali United di Stadion Gelora BJ Habibie.
PSS dihantam badai cedera saat menghadapi Persib Bandung di pekan lalu.
Matheus Silva belum mencetak gol untuk PSM Makassar sejak bergabung. Diharapkan, kembalinya dia dapat meningkatkan daya serang tim di sisa musim Liga 1.
Striker PSM Makassar, Balotelli, gagal mencetak gol lagi di Liga 1 2024/2025. PSM kalah 0-1 dari Bali United. Akankah Balotelli bangkit?
PSM Makassar akan menggelar penghormatan untuk legenda Abdi Tunggal dengan one minute silent dan pita hitam sebelum laga melawan Bali United.
Matheus Silva terpinggirkan di PSM Makassar setelah gagal penalti. Striker Brasil ini berjuang merebut kembali tempatnya menjelang laga melawan Bali United.
Sudah 9 gol dibuat oleh PSM Makassar di ASEAN Club Championship 2024/2025 sejauh ini. Gol-gol itu dicetak oleh ke-6 sosok berikut ini.
Balotelli awalnya bersinar di PSM Makassar dengan 3 gol, namun kini performanya menurun drastis. PSM kesulitan menemukan striker tajam untuk musim depan.
PSM Makassar menghadapi masalah menjelang laga melawan Semen Padang, karena kiper utama Reza Arya Pratama cedera. Tim berharap cederanya tidak parah.
PSM Makassar akan menjamu Semen Padang di Liga 1 2024/2025. Tim Juku Eja berusaha memutus catatan imbang dan meningkatkan posisi klasemen.