
Bobby Janji Bakal Bawa Program Tematik Green Energy-Blue Economy ke Sumut
Cagubsu nomor urut 1 Bobby Nasution janji bakal bawa program-program tematik dari nasional ke Sumut. Program tersebut seperti green energy hingga blue economy.
Cagubsu nomor urut 1 Bobby Nasution janji bakal bawa program-program tematik dari nasional ke Sumut. Program tersebut seperti green energy hingga blue economy.
Cagubsu nomor urut 2 Edy Rahmayadi mengawal debat dengan membahas soal potensi di Sumut. Edy juga menyinggung soal pimpinan yang memegang teguh aturan.
Debat publik ketiga Pilgub Sumut 2024 digelar malam ini. Calon Wakil Gubernur Sumut nomor urut 1 Surya menyinggung soal disintegrasi atau perpecahan.
Debat ketiga Pilgub Sumut 2024 telah dimulai. Kedua pasangan calon telah berada di panggung debat yang disiapkan oleh KPU Sumut.
Pasangan Bobby dan Surya menggelar Kampanye Akbar di Kecamatan Balige. Kampanye Akbar Bobby-Surya ini sukses besar dengan menyuguhkan hiburan rakyat.
Survei Indikator menunjukkan mayoritas pendukung PDIP memilih Bobby-Surya di Pilgub Sumut 2024. PDIP Sumut menilai hasil survei tidak mencerminkan fakta.
Hasil survei terbaru terkait Pemilihan Gubernur Sumatera Utara (Sumut) 2024 dirilis oleh Indikator Politik Indonesia. Berikut hasil surveinya.
Cagubsu nomor urut 1 Bobby Nasution menyindir soal peranan pemprov terkait penanggulangan banjir. Cagubsu nomor urut 2 Edy meminta agar jangan suka menyalahkan.
Istilah 'Blok Medan' muncul saat debat kedua Pilgub Sumut 2024. Bagaimana awal mula istilah itu muncul hingga jadi pembahasan di debat? Berikut penjelasannya.
Pasangan Calon Gubernur-Wakil Gubernur Sumut nomor urut 1 Bobby-Surya menyebut rivalnya, Edy Rahmayadi ingkar janji terkait penanganan masalah banjir di Sumut.