Pasangan Ahmad Luthfi dan Taj Yasin menang telak di TPS Rembang, dengan 383 suara. Proses penghitungan suara Pilkada Jateng 2024 berjalan lancar.
Cawagub Taj Yasin Maimoen mengungkap kesannya selama 2 kali mengikuti kontestasi Pilkada Jateng. Simak selengkapnya di sini.
Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen atau Gus Yasin didampingi sang istri Nawal Yasin nyoblos di TPS 03 Karangmangu, Rembang.
Calon Wakil Gubernur Jateng, Gus Yasin, dijadwalkan nyoblos di TPS 03 Karangmangu Rembang. Suasana TPS meriah dengan dekorasi khas Jawa.
Jokowi menghadiri pawai di Klaten bersama Cagub-Cawagub Jateng. Ia membagikan kaus bergambar dan berinteraksi dengan masyarakat setelah salat Jumat.
Ini Lokasi Nyoblos Andika-Hendi dan Luthfi-Yasin di Pilkada 27 November mendatang.