detikUpdate
Video: Menikmati Belanja Pagi di Pasar Sembalun dengan Panorama Gunung Rinjani
Senin, 05 Mei 2025 08:02 WIB
Suasana pagi di Pasar Sembalun, Lombok Timur, selalu memesona. Udara sejuk pegunungan menyambut pengunjung yang datang sejak pukul 7 pagi, dengan pemandangan Gunung Rinjani dan dikelilingi perbukitan.
Komentar Terbanyak
Respons Yenny Wahid soal Desakan Pencopotan Gibran-Dugaan Ijazah Palsu Jokowi
Yenny Wahid Cerita Gus Dur Pernah Didatangi Calon Bupati Keluhkan Ijazah Palsu
Desakan Gibran Dicopot, Yenny Wahid: Jadikan Cambuk Perbaiki Diri