Jumlah pelanggaran lalu lintas pada Lebaran tahun ini disebut turun hingga 76% dibandingkan tahun lalu. Simak penjelasan Dirlantas Polda Jatim.
Sebanyak 4 ribu penumpang berangkat dari Terminal Patria Blitar di momentum arus balik Lebaran. Jumlah penumpang ini mengalami kenaikan.
Arus lalu lintas di Simpang Karanglo, Malang, mulai ada penurunan. Tak ada kepadatan baik dari arah Surabaya ke Kota Malang atau Kota Batu maupun sebaliknya.
Jalur mudik di Kota Pasuruan terpantau landai. Kendaraan yang melintas di titik rawan kemacetan sudah mengalir lancar.
Polisi di Kota Kediri tak hanya membantu mengamankan arus mudik dan balik Lebaran. Mereka juga membantu kendaraan pemudik yang mogok hingga yang kehabisan BBM.
Sopir bus Bagong yang ugal-ugalan hingga mengamuk saat ditegur warga akhirnya minta maaf. Bagini dalihnya saat melakukan aksi sok jago.
Lalu lintas kendaraan di Simpang Karanglo-Gerbang Tol Singosari meningkat saat arus balik libur Lebaran 2024. Kendaraan dari Kota Batu mengarah ke Surabaya.
Tujuh petugas di Posyan UB Jalan Soekarno Hatta Malang rela mendorong mobil pemudik yang mogok di malam hari ke Kantor Polsek Lowokwaru.
Peningkatan volume kendaraan pada arus balik Lebaran 2024 di Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi ini mencapai 40%. Begini langkah yang telah dilakukan ASDP.