detikJatengKamis, 24 Mar 2022 18:32 WIB
Gibran Larang ASN di Solo Adakan-Ikut Bukber dan Open House
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka melarang seluruh aparatur sipil negara (ASN) di Solo untuk mengadakan atau mengikuti buka bersama (bukber) saat Ramadan.