detikPopSelasa, 24 Des 2024 16:14 WIB Chandra Bientang, Penulis Thriller yang 'Menjanjikan' Chandra Bientang, penulis baru di industri buku meraih IKAPI Awards 2022. Buku ketiganya, Batu Berkaki, makin menunjukkan bakatnya di genre urban thriller.