
Manajemen Starbucks Tawarkan Kenaikan Upah 2%, Serikat Pekerja Menolak
Serikat pekerja Starbucks menolak tawaran kenaikan upah 2% dari manajemen, menganggapnya tidak memadai. Aksi mogok barista meluas di AS.
Serikat pekerja Starbucks menolak tawaran kenaikan upah 2% dari manajemen, menganggapnya tidak memadai. Aksi mogok barista meluas di AS.
Upah minimum 2025 naik 6,5%. Bekasi tetap jadi kota dengan UMK tertinggi, Rp 5.690.752, sementara Banjarnegara terendah di Rp 2.170.475.
UMK Lamongan tahun 2025 resmi naik menjadi Rp 3 juta, sesuai kenaikan 6,5% berdasarkan Peraturan Menteri Tenaga Kerja. Sosialisasi sedang dilakukan.
Pemkab Bone menetapkan UMK 2025 naik 6,5% menjadi Rp 3.657.527, mengikuti UMP Sulsel. Kenaikan ini akan segera disebarkan ke perusahaan di Bone.
Pj Gubernur Jabar, Bey Machmudin, menetapkan UMSK 2025 hanya untuk Kabupaten Subang dan Kota Depok. 9 daerah tidak mengusulkan kenaikan UMSK.
Dewan Pengupahan Cirebon usulkan kenaikan UMK 6,5% menjadi Rp 2.681.382. Usulan ini diharapkan meningkatkan kesejahteraan pekerja dan iklim kerja.