
Amsakar-Claudia Bantu Warga Terdampak Longsor di Batam
Amsakar Achmad dan Li Claudia Chandra kunjungi lokasi longsor di Tiban Koperasi, Batam. Mereka berikan bantuan dan dukungan untuk warga terdampak bencana.
Amsakar Achmad dan Li Claudia Chandra kunjungi lokasi longsor di Tiban Koperasi, Batam. Mereka berikan bantuan dan dukungan untuk warga terdampak bencana.
5 ASN di Batam, termasuk camat dan lurah, dilaporkan ke Bawaslu karena diduga melanggar netralitas politik setelah foto bersama calon wakil wali kota tersebar.
Bawaslu Kota Batam menghentikan laporan dugaan pelecehan verbal yang dilakukan calon Wakil Wali Kota Batam, Hardi Selamat Hood terhadap Li Claudia Chandra.
Oknum Lurah Sei Pelunggut, Sagulung dilaporkan ke Bawaslu soal dugaan ketidaknetralan ASN di Pilkada Batam. Diduga arahkan dukungan ke Amsakar-Li Claudia.
Nuryanto dan Hardi mendaftar sebagai calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Batam. Mereka optimis meski menghadapi pesaing kuat. Fokus pada pemenangan Pilwakot.
PDIP resmi mengeluarkan B.1-KWK untuk pasangan Nuryanto-Hardi Hood dalam Pilwakot Batam, menantang Amsakar-Li Claudia. Nuryanto optimis bisa menang.
Pasangan Amsakar Achmad dan Li Claudia mendaftar di hari pertama ke KPU Batam, didukung 11 partai. Mereka hadapi kendala aplikasi Silon, kini berkas lengkap.