
Cegah Trek-trekan, Iqbal Siapkan Sekolah Balap di Sirkuit Mandalika
Gubernur NTB Lalu Muhamad Iqbal rencanakan sekolah balap di Sirkuit Mandalika untuk anak berbakat. Targetnya, kurangi balapan liar dan tingkatkan pariwisata.
Gubernur NTB Lalu Muhamad Iqbal rencanakan sekolah balap di Sirkuit Mandalika untuk anak berbakat. Targetnya, kurangi balapan liar dan tingkatkan pariwisata.
Jumlah wisatawan yang berkunjung ke NTB pada Maret 2025 meningkat sebesar 10,45 persen secara bulanan atau month to month. Turis Eropa masih mendominasi.
Asosiasi Tour Operator Senaru (ATOS) meminta penambahan kuota pendakian Gunung Rinjani untuk mendukung perekonomian wisatawan pasca penutupan.
Tingkat hunian hotel di Mataram menjelang Nyepi dan Idul Fitri 2025 terpantau sepi, hanya 30-35%. Target okupansi 50% dianggap pencapaian baik.
Pemerintah NTB dan IHGMA bentuk data terpadu pariwisata, Integrated Tourism Destination, untuk memperkuat industri pariwisata dan mendukung investasi.
Kemenpar menganggarkan Rp 800 juta untuk penyelenggaraan empat agenda pariwisata NTB yang lolos kurasi Kharisma Event Nusantara (KEN) 2025.
Festival Rimpu Bima 2025 kembali masuk kalender KEN Kemenpar. Dinas Pariwisata Bima optimis acara ini akan tingkatkan kunjungan wisata dan ekonomi daerah.
Pemprov NTB luncurkan calendar of events 2025 dengan 58 kegiatan pariwisata. Gubernur yakin NTB akan jadi destinasi unggulan dunia.
Lombok Travel Mart 2025 akan digelar di kawasan Senggigi, Lombok Barat, NTB. Kegiatan tersebut bakal melibatkan buyer dari Malaysia, Singapura, dan Thailand.
Ekonomi NTB tumbuh 5,30% di 2024, melampaui target. Sektor pertambangan kontraksi, pengamat dorong pengembangan pertanian dan pariwisata untuk diversifikasi.